Aplikasi login dengan database SQL Server di Visual Studio 2012
Aplikasi login berbasis desktop yang dibuat menggunakan Visual Studio 2012 dan untuk database menggunakan SQL Server 2012, aplikasi login ini dibuat sangat sederhana dan tidak menggunakan hak akses, dibawah ini cara untuk membuat aplikasi login:
1. Membuat database dan tabel, contoh tabel untuk membuat login seperti diatas:
![]() |
Tabel Login |
2. Mengisi field table diatas, contoh:
![]() |
Field Tabel Login |
3. Setelah database selesai dibuat, langsung membuat aplikasi menggunakan Visual Studio 2012, di bawah ini contoh desainnya:
![]() |
Menu Login |
![]() |
Menu Utama |
4. Setelah desain dibuat, tekan F7 lalu masukan kode seperti dibawah ini:
- Imports System.Data.SqlClient
- Public Class FrmLogin
- Private Sub Button1_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles Button1.Click
- Dim cn As New SqlConnection
- Dim cmd As New SqlCommand
- Dim rd As SqlDataReader
- cn.ConnectionString = "Data Source=RISTI\SQLEXPRESS;Initial Catalog=login_sqlserver;User ID=sa;Password=****"
- cmd.Connection = cn
- cn.Open()
- cmd.CommandText = "select password from tb_login where password ='" & TextBox1.Text & "' and password ='" & TextBox2.Text & "'"
- rd = cmd.ExecuteReader
- If rd.HasRows Then
- FrmMenu.Show()
- Else
- MessageBox.Show("Data salah")
- End If
- End Sub
- Private Sub Label4_Click(sender As Object, e As EventArgs) Handles Label4.Click
- End
- End Sub
- End Class
KETERANGAN:
untuk kode :
cn.ConnectionString = "Data Source=RISTI\SQLEXPRESS;Initial Catalog=login_sqlserver;User ID=sa;Password=****"
5. Jalankan aplikasi dan jika berhasil maka akan tampil Form Menu Utama seperti dibawah ini:
![]() |
Menu Utama |
Apabila ada yang ingin ditanyakan silahkan komentar pada kolom komentar dibawah ini atau mengirimkan email ke ristyoktaviani08@gmail.com
kak, gimana caranya biar designnya bisa kayak gitu? hehe
ReplyDeleteIzin donlod ka
ReplyDelete